Saat ini, terdapat banyak tantangan yang tengah dihadapi industri asuransi global. bahkan dengan munculnya perusahaan teknologi asuransi, pertama, tingkat adopsi teknologi secara keseluruhan dari masing-masing perusahaan dan agensi rendah. Kedua, asuransi masih dipandang sebagai ‘komoditas’ yang  memiliki keterikatan minimal dengan…
Mungkin Anda masih ingat beberapa waktu lalu telah terjadi kekisruhan yang menimbulkan kerugian triliunan rupiah yang diderita oleh masyarakat akibat dari Pinjaman Online (PINJOL) dan investasi bodong. Sebenarnya di bidang asuransi khususnya Surety Bond dan Bank Garansi kejadian seperti itu…
Sebagai broker asuransi dan konsultan asuransi kami terpanggil untuk membagikan pengalaman, pengetahuan dan informasi kepada para pengembang, developer, pemilik, kontraktor dan konsultan proyek agar proyek mereka dapat berjalan dengan lancar, menguntungkan dan selesai sesuai dengan jadwal. Proyek konstruksi dalam bentuk apapun,…
Bagi kita di Indonesia, sebagai negara yang berada di kawasan ring of fire, gempa bumi adalah bencana yang sering terjadi. Baru beberapa bulan lalu tepatnya tanggal 21 November 2022 telah terjadi gempa bumi di kawasan Cianjur, Jawa Barat yang hanya…
Seperti yang sudah kita ketahui bahwa salah satu program pemerintah Indonesia adalah untuk mengembangkan transportasi laut untuk menekan biaya logistik yang saat ini masih terlalu tinggi dibandingkan dengan negara lain. Salah satu penyebabnya karena infrastruktur, sistem dan kualitas kapal yang…
Sejalan dengan perubahan dunia yang begitu cepat, kita membutuhkan teknologi informasi untuk membangun komunikasi yang lebih cepat, menjaga penyimpanan elektronik, dan melindungi catatan. Sederhananya, IT membuat sistem penyimpanan elektronik untuk melindungi catatan perusahaan. Jika sebelumnya Data disimpan di komputer pribadi,…